Bupati Minta OPD Kerja Keras, Tuntaskan 18 Program Unggulan

TANJUNG REDEB – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Berau melaksanakan Rapat Koordinasi (Rakor) tentang realisasi fisik tahun anggaran 2023 di ruang rapat Sangalaki Kantor Bupati Berau, Selasa (11/7/2023). Dalam Rakor tersebut, diketahui ada 48 OPD yang memiliki realisasi fisik tahun anggaran 2023. Dari 48 OPD tersebut ada 10 OPD yang memiliki realisasi fisik tertinggi, di antaranya Kecamatan Batu […]