Program Pemkab Berau Harus Ada Unsur Budaya

Anggota Komisi I DPRD Berau Rudi Parasian Mangunsong

TANJUNG REDEB – Anggota Komisi I DPRD Berau, Rudi Parasian Mangunsong meminta Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Berau untuk membuat setiap program kegiatan yang memiliki unsur untuk melestarikan kebudayaan. “Termasuk kesenian daerah dari semua suku dan etnis yang ada di Berau, tanpa pandang bulu,” ungkapnya Jumat (17/11/2023). Pasalnya, banyak perbedaan hidup dan bertumbuh di daerah Berau, […]

Bahasa Berau Harus Masuk Muatan Lokal di Sekolah

Anggota DPRD Berau Suharno

TANJUNG REDEB – Bahasa daerah Berau diwacanakan bakal menjadi muatan lokal (Mulok) di sekolah-sekolah yang ada di Kabupaten Berau. Namun hingga kini wacana tersebut belum juga terealisasi. Anggota Komisi I DPRD Berau, Suharno terus mendorong Dinas Pendidikan (Disdik) Berau untuk mempercepat penerapan mulok bahasa daerah tersebut di sekolah-sekolah. “Selain untuk melestarikan budaya dan bahasa daerah, juga […]

Elita Minta Dispusip Luncurkan Inovasi Baru, Tarik Minat Baca Masyarakat Berau

Anggota Komisi II DPRD Berau, Elita Herlina

TANJUNG REDEB – Anggota Komisi II DPRD Berau, Elita Herlina mendorong Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (Diskusi) Berau melakukan inovasi baru, agar dapat menarik minat baca masyarakat Kabupaten Berau. Menurutnya, minat baca masyarakat berau, khususnya bagi generasi muda perlu ditingkatkan guna melahirkan SDM menjadi lebih unggul dan cerdas. “Inovasi penting dilakukan, karena dengan membaca pengetahuan dan wawasan […]

Jembatan Kelay III Akan Jadi Jalur Alternatif

Wakil Ketua I DPRD Berau Syarifatul Syadiah

TANJUNG REDEB – Wakil Ketua I DPRD Berau, Syarifatul Syadiah meminya Pemerintah Kabupaten (Pemkab) memprioritaskan pembangunan Jembatan Kelay III. Menurutnya, hal itu belajar dari dampak penutupan Jembatan Sambaliung akibat adanya perbaikan, yang berujung pada pro dan kontra di kalangan masyarakat. Untuk mengantisipasi situasi serupa, Syarifatul memperkuat suara untuk percepatan pembangunan Jembatan Kelay III, yang menghubungkan Tanjung […]

Gelar Diskusi Umum, PGK Kaltim Angkat Bicara Tudingan Polri Tak Netral Pemilu 2024

BALIKPAPAN — Tokoh Muda OCCIA, Rendy menyoroti isu adanya tudingan Polri tak netral dalam Pemilu 2024. Rendy meyakini Polri akan menjaga netralitas dalam mengawal pesta demokrasi. Dia berpandangan tudingan harus berdasarkan bukti kuat, bukan sekadar isu belaka. Dia lalu menyinggung jangan sampai pihak yang menggaungkan isu ini bertujuan sekadar mencari simpati publik terhadap partai tertentu. Tentang […]