Bupati Berau Tindaklanjuti Inflasi Jelang Idulfitri

Rakor Pengendalian Inflasi Tahun 2024 yang digelar Pemerintah Pusat melalui Kemendagri melalui zoom meeting di ruang Teleconference Diskominfo Berau.

TANJUNG REDEB – Pemkab Berau bersama unsur Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Berau mengikuti Rapat Koordinasi (Rakor) Pengendalian Inflasi Tahun 2024 yang digelar Pemerintah Pusat melalui Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) melalui zoom meeting di ruang Teleconference Diskominfo, Senin (1/4/2024). Dalam kegiatan tersebut turut hadir Bupati Berau, Sri Juniarsih yang diwakili oleh Plt Asisten II Setkab […]

Lahan Pasca-Tambang Bisa Jadi Potensi Baru

TANJUNG REDEB – Anggota Komisi I DPRD Berau Falentinus Keo Meo meminta Pemkab Berau lebih serius menangani lahan galian pascatambang. Ini karena lahan tersebut bisa menjadi potensi baru yang menjanjikan, jika dikelola dengan baik. “Bisa dipergunakan untuk sektor berkelanjutan seperti pertanian pangan serta holtikultura. Tapi harus ada reklamasi perusahaan juga untuk lahan pasca tambang itu,” […]

Ketua DPRD Berau Ingatkan Mutasi Harus Sesuai Aturan

TANJUNG REDEB – Sejumlah anggota ASN mengeluhkan adanya mutasi kepada Ketua DPRD Berau, Madri Pani. Mutasi yang dilakukan Pemkab Berau itu dianggap tidak sesuai. Hal ini pun ditanggapi dengan tegas oleh Madri Pani. “Kan ada aturannya sudah jelas. Kalau memang mutasi itu tidak sesuai aturan, ASN ini berhak bersuara, dan pembatalan mutasi bisa dilakukan,” tegasnya […]

Maksimalkan Perda Ilegal Fishing

TANJUNG REDEB – Hingga kini masih banyak kasus ilegal fishing yang ditemukan, khususnya di daerah pesisir Berau. Anggota Komisi II DPRD Berau, Darlena mengatakan jika Peraturan Daerah (Perda) yang sudah ada bisa digunakan untuk menangani hal ini. “Perda yang telah ditetapkan, bisa menjadi acuan untuk pengawasan bisa maksimal terutama untuk para nelayan. Kemudian pembangunan pos […]

PT Berau Coal Salurkan ZIS dan Zakat Karyawan Melalui Baznas Berau

TANJUNG REDEB – PT Berau Coal menyerahkan dana Zakat, Infak, dan Sedekah (ZIS) kepada Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Berau senilai Rp 1,3 miliar. Selain itu, para Karyawan PT Berau Coal juga turut berpartisipasi dengan menyerahkan zakat mereka secara simbolis untuk periode Maret 2023 hingga April 2024 sebesar Rp 887.295.117. Penyerahan zakat ini diserahkan pada […]

Kabar Gembira, Perangkat Kampung, RT dan Tenaga Kerohanian Dapat THR

TANJUNG REDEB – Sekretaris Kabupaten Berau Muhammad Said mengatakan perangkat kampung akan mendapatkan tunjangan hari raya (THR), di mana kebijakannya masih sama seperti tahun-tahun sebelumnya. “Karena pusat juga tidak bisa mengakomodir pemberian THR bagi mereka (perangkat kampung) karena bukan masuk dalam golongan PNS maupun PPPK. Tapi Berau sudah ada kebijakan untuk mengatur hal ini,” katanya […]

Realisasi Program PAUD Meningkat Drastis

TANJUNG REDEB – Bupati Berau Sri Juniarsih mengungkapkan program pendidikan anak usia dini (PAUD) di Berau, realisasinya meningkat yakni 89,81 persen. Data ini berdasarkan program prioritas yang tertuang dalam RPJMD Dinas Pendidikan Kabupaten Berau. “Pada tahun 2022 APK PAUD mentargetkan 100 persen dengan realisasi capaian 89,81 persen. Meskipun belum mendekati atau mencapai 100 persen, namun […]