Ribuan Warga Ikuti Salat Idulfitri di Masjid Agung Baitul Hikmah

TANJUNG REDEB – Masjid Agung Baitul Hikmah menjadi salah satu tempat dilaksanakannya Salat Hari Raya Idul Fitri 1445 Hijriah di Kabupaten Berau, Kalimantan Timur. Dengan cuaca yang teduh dan suasana yang penuh hikmat, ribuan jemaah memadati seluruh wilayah Masjid Agung Baitul Hikmah yang terletak di Jalan APT Pranoto, Tanjung Redeb, pada Rabu (10/4/2024). Bupati Berau, […]