Bupati Berikan Bantuan Alsintan dan Bibit Hewan Ternak

TANJUNG REDEB – Dinas Tanaman Pangan, Hortikultura dan Peternakan (DTPHP) melakukan penyerahan bantuan stimulan (Sapronak, Saprodi, Alsintan) Pertanian dan Peternakan untuk beberapa Kelompok Tani (Poktan) di Kantor Balai Benih Utama Padi dan Hortikultura di Kampung Sei Bebanir Bangun, Kecamatan Sambaliung pada Rabu (3/7/24). Bupati Berau, Sri Juniarsih Mas mengatakan bahwa pada kesempatan kali ini pihaknya […]
DPUPR Fokus Menata Wajah Kota

TANJUNG REDEB – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Berau fokus menata wajah kota Tanjung Redeb dengan melakukan revitalisasi gorong-gorong dan pembenahan trotoar atau jalur pejalan kaki. Kepala Bidang (Kabid) Preservasi Jalan dan Jembatan Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR) Kabupaten Berau, Junaidi mengatakan, pihaknya saat ini sedang melakukan revitalisasi gorong-gorong di sejumlah titik di Kecamatan Tanjung […]
Pulau Derawan Ditetapkan Masuk 50 Desa Wisata Terbaik ADWI Tahun 2024

TANJUNG REDEB – Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) berkunjung ke Kabupaten Berau untuk melihat secara langsung potensi Wisata di perairan Pulau Derawan, Selasa (2/7/2024). Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf), Sandiaga Salahuddin Uno menetapkan Pulau Derawan masuk ke dalam 50 Desa Wisata Terbaik Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) Tahun 2024. Desa Wisata Menuju Pariwisata […]
Menparekraf Nilai Maratua Berpotensi jadi KEK Pariwisata Nasional

TANJUNG REDEB – Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) RI, Sandiaga Salahuddin Uno menyampaikan akan mendampingi dan mengawal Pulau Maratua ditetapkan sebagai Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Pariwisata Nasional. Tidak hanya Pulau Maratua saja, pulau-pulau lain di Kabupaten Berau seperti Pulau Derawan dan sekitarnya akan diusulkan untuk masuk kedalam KEK Pariwisata. Rencana tersebut sempat dibahas pada […]