Kakam Harus Berhati-hati Kelola Dana Kampung

Anggota DPRD Berau, H Saga

TANJUNG REDEB, KATA TIMES – Anggota DPRD Berau, H Saga mengingatkan kepala kampung untuk berhati-hati dalam melaksanakan program Alokasi Dana Kampung (ADK) dan Dana Desa (DD), sehingga tidak menimbulkan masalah hukum. Dia menyampaikan, pelaksanaan pengelolaan program pembangunan harus sesuai dengan aturan dan Rencana Anggaran Biaya (RAB), supaya pekerjaan tidak menuai masalah hukum.  Kepala kampung harus […]

Penuhi Kebutuhan Dokter Spesialis di Pesisir

Anggota DPRD Berau, Grace Warastuty Langsa.

TALISAYAN, KATA TIMES – Kehadiran dokter spesialis penyakit dalam di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Talisayan mendapat apresiasi dari Anggota DPRD Berau, Grace Warastuty Langsa. Pasalnya, rumah sakit di pesisir selatan Berau baru memiliki dokter spesialis penyakit dalam pada awal Oktober 2024 sejak beroperasi 2016 silam. Tentu sangat berefek bagi pelayanan kesehatan di Bumi Batiwakkal, […]

Antisipasi Virus Rabies, Sri: Peran Masyarakat Dibutuhkan

Anggota DPRD Berau, Sri Kumalasari meminta Distanak Berau terus memonitoring potensi penyebaran virus rabies.

TANJUNG REDEB, KATA TIMES – Dinas Pertanian dan Peternakan (Distanak) Berau diminta terus memonitoring dan memasifkan vaksin rabies ke hewan peliharaan. Meski, virus tersebut terakhir teridentifikasi di Kabupaten Berau pada 2013 lalu. Anggota DPRD Berau, Sri Kumalasari menyampaikan, salah satu cara mengantisipasi penyebaran rabies dengan melakukan vaksin pada binatang peliharaan maupun liar yang bisa menularkan […]